kue apakah itu???
yaah benar itu adalah kue pie susu
dari pada kita susah mencari tempat yang menjual pie susu yang jauh entah dimana lebih baik kita bikin saja ini nih resepnya
Bahanuntuk kulitnya:
- 180 gr tepung serba guna
- 120 gr margarin
- 1 butir telur
- 20 gr maizena
- 50 gr gula halus
- 20 gr susu bubuk
- 1 sdt vanili bubuk
bahan untuk isinya:
- 75 gr susu kental manis
- 15 gr maizena
- 1 butir telur
- 100 ml air
- 1 sdt garam
- 1 sdt vanili bubuk
Cara membuatnya:
- ambil 150 gr tepung terigu serbaguna lalu campur dengan 20 gr maizena, 120 gr margarin, 50 gr gula halus dan 20 gr susu bubuk aduk perlahan hingga merata sempurna
- setelah merata lalu masukkan dengan telur lalu aduk kembali hingga adonan kalis
- lalu siapkan cetakan khusu pie yang telah di olesi margarin lalu taruh adonan kulit ke dalam cetakan
- setelah semua adonan telah tercetak panaskan oven sampai150 derajat celcius
- di wadah berbeda masukan75 gr susu kental manis 15gr maizena 1 butir telur 100 ml air 1 sdt garam 1 sdt vanili bubuk aduk semuanya jadi satu lalu hingga tercampur rata
- setelah tercampur rata tuang isi pie ke dalam kue adonan kulit pie yang telah dicetak
- setelah adonan isinya abis dan oven sudah panasmasukan adonan pie ke dalam oven
- lama pembakaran sekitar 40-60 menit tergantung ukuran pie dan ukuran api yang digunakan
- setelah matang lalu lepaskan dari cetakan dan dapa lamgsung disajikan
selamat mencoba yaaa
Bagikan
pie susu
4/
5
Oleh
kuesarah.blogspot.com