Skip to main content

Posts

Showing posts from July, 2016

Bolu Sakura

Hari ini kami jalan ke pusat perbelanjaan yang ada di daerah Jakarta. disana kami melihat berbagai jajanan pasar disana kami tepaku sebuah kue. Pas ditanya kepada penjualnya mereka memberitahu namanya adalah bolu sakura ini penampakannya  di ambil dari google kue Bolu Sakura kami menemukan resep dari google dan saat kami mencobanya dan rasanya enak banget nih  begi resepnya.... Resep Bolu sakura bahan untuk caramel 250 gr gula pasir 200 ml air panas  bahan membuat kue 200 gr tepung terigu  2 butir telur 100 ml minyak sayur 2 sendok makan susu kental manis 2 sendok margarin  0,5 sdt baking soda Cara membuatnya: masak gula pasir hingga mencair lalu masukan air panas sedikit demi sedikit, berlahan dan gunakan api yang kecil kemudian aduk hingga rata, lalu dinginkan  ambil blender lalu masukan caramel dengan bahan-bahan kue sakura  kedalamnya kemudian blender hingga lembut lalu diamkan selama 10 menit  masukan ad...

Lapis Legit

Lapis Legit  sekarang kami akan membagikan resep kue bolu, yang kami bagikan adalah kue lapis legit keju   ini merupakan lapis yang sangat enak dan digemari oleh banyak orang gambarnya kaya disamping nih  dan berikut ini resepnya.. Resep Lapis Legit Keju : Bahan Baku: 500 gr mentega 500 gr gula halus 1 sendok makan vanili 20 telur( pisahkan antara putih dan kuning telurnya)  250 tepung terigu  50 gr susu bubuk setengan kaleng susu kental manis 100 gr keju  Cara membuatnya: campur  mentega, gula halus  vanili hingga mengembang lalu  susu kental manis lalu aduk sebentar masukan telur satu persatu sambil di kocok hingga mengembang  setelah mengembang kemudian tambahkan putih telur yang sudah dikocok( putih telur di kocok terpisah) kemudian masukan tepung terigu dan susu bubu  aduk hingga merata setelah merata tambahkan keju parut kedalam adonan lalu masukan ke dalam loyang yang telah diolesi mentega/ olex...

Pisang Bolen

Kali ini kami akan membagikan resep pisang bolen yang sangat terkenal hal ini terinspirasi saat saya ke Bandung waktu itu saya melihat banyak orang membeli pisang bolen ini nih penampakan pisang bolennya.... sesampainya di rumah kami mulai mencari resepnya dan mulai mempraktikannya dan sresep hasil praktiknya yaitu: bahan baku 250 gr tepug terigu  1 sdm susu bubuk  50 gr gula pasir  0,5 sdt baking powder 2 butir telur  75 gr korsvet (mentega khusu membuat pastry) potongan pisang raja  untuk olesan  1 butir telur  1 sdt susu cair  1 sdt meses coklat  cara membuatnya: untuk kulitnya, campur tepung terigu, 2 telur, gula, baking powder, susu bubuk, lalu uleni adonan tersebut sehingga lembut dan kalis korsvet sebelum digunakan dipipihkan di dalam plastik dan dimasukan di kulkas hingga dingin  buat adonan lalu pipihkan dengan rollng pin, lalu tatuh korsvet di atas adonan di atas adonan kulitnya lalu lipat a...

Portuguese egg tart

waktu saya tadi browsing di internet saya melihat sesuatu yang unik sangat tradisional dan mudah untuk membuatnya namanya Portuguese egg tart  ini merupakan cemilan tradisional  yang sangat khas dari portugal yang terkenal di dunia  nih gambarnya Portuguese egg tart   dari gambarnya saja sudah terbayang rasa Portuguese egg tart ini unik karena terasa renyah diluar dan sangat lembut didalamnya. bahan dasar pada  Portuguese egg tart   ini pada  cangkangnya (kulitnya) terbuat puff pastry. dan bahan dalamnya adalah fla . Kita dapat membuat sendiri puff pastrinya atau kita dapat mencarinya di toko perlengkapan kue / supermarket( kami juga menjualnya kok, kalo berminat liat di kontak yaaa). penampilannya terlihat mewah dan lezat tapi cara pembuatannya gampang looh  yuk kita liat resepnya: Bahan Cangkangnya: 2 lembar puff pastri yang sudah siap potong bulat dengan diameter 8 cm  Bahan isinya 250 ml susu cair  150 gr gula...